kwarran bekasi timur siap sukses maju bersama

Pengabdian Masyarakat Pasca bencana Psychosocial / Trauma Healing


 

Asalamualaikum Wr Wb 

Salam pramuka, Salam Tangguh

Pada Hari Kamis, Tanggal 9 Maret 2023

Pukul 08.00 WIB. Kami Team Pramuka Andalan Kwartir Ranting Bekasi Timur serta Penegak Unit Pramuka Peduli Bekasi Timur melakukan kegiatan Pengabdian Masyarakat Pasca bencana Psychosocial / Trauma Healing yang berlokasi di 2 tempat 

 Diantaranya Kelurahan Rawa Badak Selatan, Kecamatan Koja, RT 06, RW 01, Jakarta Utara.Dan UTD PMI JAKARTA UTARA, Jl. Plumpang Semper No.54, RT.1/RW.4, Tugu Selatan., Kec. Koja, Jkt Utara, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 14260


Adapun upaya yang di lakukan 

Diantaranya Menyerahkan Logistik bantuan kel.Rawa Badak Selatan Kecamatan Koja RT 06 RW 01 Jakarta Utara berkoordinasi dengan PMI Jakarta Utara, berkoordinasi dengan RT/RW

Serta Melakukan kegiatan Psychosocial dengan penyitas di Posko pengungsian PMI Jakarta Utara dan Memberikan bantuan donasi .


Adapun team yang bertugas diantaranya 

1. Ka Anton Soebroto (Waka Abdimas)

2. Ka Maryati (Andalan Abdimas)

3. Ka Siti musliha (Andalan Humas)

4. Ka Rahmat Zainudin (Andalan Abdimas)

5. Ozi nanda Maulana (UPP Bekasi timur)


Alat yang di pergunakan 

Helm 2, Alat peraga Psychosocial, Kertas mewarnai dan pensil Warna, Kertas Origami, Holahop, Simpay.


Demikian laporan Kegiatan Pasca Bencana di Plumpang Jakarta Utara Terima Kasih Ka Kwartir Ranting Bekasi Timur ka Nasan Suparjo Rustam M.Pd, serta berterima Kasih untuk Para dermawan yang sudah berdonasi. Diantaranya Para Dermawan Andalan Kwartir Ranting Bekasi Timur, Ka Andi Liem Yayasan Global Persada mandiri, Para Siswa siswi Pramuka MA dan MTS Annida Al Islamy, Pak RW Abdul Rosid serta para dermawan yang lain semoga selalu di beri kesehatan dan keberkahan 


Wasalamualaikum Wr Wb


# SALAM PRAMUKA

#SALAM TANGGUH

#SALAM KEMANUSIAAN

#SALAM PATRIOT

#KENALI BAHAYANYA KURANGI RESIKONYA

#SIAP UNTUK SELAMAT 

#TETAP PATUHI PROTOKOL KESEHATAN 4M


UNIT PRAMUKA PEDULI KWARTIR RANTING BEKASI TIMUR KOTA BEKASI

 

Reporter:

Ka Siti Musliha

Ka Rahmat Zainudin 


Fotografer:

Ozi Nanda Maulana


Editor Tulisan:

Ka Rahmat Zainudin 

Ka Masduki 

Ka Gorby Saputra